Tuesday, April 10, 2007

Women With Veil = Terorist?

Yeay!! At last I found the way to download podcasts from Prambors FM!!
Setelah sempat bingung setengah mati karena setiap kali mengklik podcast yang tersedia bukan halaman download yang muncul, akhirnya saya bisa juga mendownloadnya. Ternyata harus pake iTunes!! haqhaqhaq.... bodohnya saya, setelah bolak balik buka tutup iTunes yang terinstall di kompie ini ternyata iTunes saya masih versi lama yang belum ada fasilitas podcasts downloading!! Dudulz gila si Kana inih! Yaweslah, akhirnya saya updet itu iTunes supaya bisa donlot podkes. Dan sukses!! Saya pun sekarang sudah punya beragam koleksinya! =9

Eniwei, rasanya blog ini jadi semakin lama yah loadingnya? Mungkin itu juga sebabnya pengunjung blog ini berkurang? *padahal emang daridulu juga dikit! haqhaqhaq*
Err... should I change the skin once again? ;p

Eniwei (lagi), saya sedang kesal dengan apa yang dibicarakan miss yang ini.
Seseorang berkebangsaan salah satu negeri di Barat sana pernah berkata pada saya tentang hal ini,

i think veils are just relatively new thing to the western world, give us time we will get used to it


Well, mungkin mereka memang belum terbiasa. Lain dengan saya yang sudah sejak kecil bergaul dengan banyak wanita berjilbab. Meski pada awalnya, tidak saya pungkiri, saya pun merasa terpaksa mengenakan jilbab ini. Tapi jilbab ini adalah perintah Allah bagi setiap muslimah yang merupakan ummatNya. Dan adalah suatu kewajiban bagi kita untuk mematuhi perintah Tuhan kita, bukan?

Saya juga tidak mengerti, kenapa warga di negeri yang ini koq segitu parnonya menghadapi kaum perempuan yang berjilbab? Apakah takut dibom saat berada di dekat perempuan2 berjilbab itu? Hey, not all women with veil is a terorist!!

13 comments:

Anonymous said...

sabar, sabar jeng :D, memang perlu waktu. eh, napa gak pasang shout box jeng? iya aku dari pwt...

Anonymous said...

temenku dulu ada lho na, gara gara dia pake jilbab trus ngga diterima kerja. padahal semua tesnya lulus. perusahaan itu mengajukan syarat. bisa kerja asalkan lepas jilbabnya. gila ngga tuh ??

Beni Suryadi said...

Eniwei, rasanya blog ini jadi semakin lama yah loadingnya?

iyah...dan malangnya buat yang ngenet pake xl yng trifnya per kb seperti daku =(

tpi gw masih rajin kesini kok
secara benx ganteng gitu loh
hehehhehe

Unknown said...

@aroengbintang: kan ada sotboknyah dibawahnya imeem...
@mata: ya.. gitu deh ta.. bukan sekali sih, Na juga ngalamin yg begituh =9
@benx: terima kasih benx fanskuw yang ganteng... *hoeeeekkk...

Anonymous said...

Hey, not all women with veil is a terorist!!
I agree, but they dont. Kadang ga semudah itu merubah pola pikir orang, secara mereka hanya melihat wanita berjilbab pas berita ada terorisme

doh

Unknown said...

@anima: exactly! that's why, gw ga terima dengan opini parno mereka! plez dweh!! buka mata buka telinga dunkz! stereotip negatif kek gitu ga bener bangett!! *marah2 lagi mode=on*

Anonymous said...

about the veils,
coba cari :
LITTLE MOSQUE ON THE PRAIRIE
di youtube, trus tonton beberapa episode, dan lu bakal tau separno apa 'orang2 itu' tentang orang Islam.

parah lah pokonyamah..

about the skin,
OH, COME ON, NOT AGAIN,,

Anonymous said...

na...

masih stres baca artikel itu?? cuekin aja na, gak penting! doakan saja orang itu kembali ke jalan yang lurus... ^_^

Unknown said...

@bodhi: udah dah nonton.. itu juga bikin gw panasss...
@mnx: tetep ajah gw mangkel buk.. =9

Anonymous said...

ya...kayaknya mang parno sekale mereka tu...Kayak pemimpin-pemimpin mereka juga. Parno banget pokoke-nya....si-Bush...si-Blaire...si-apa lagi tuh yang laen-laennya. sama aza....*angry mode-on*

Anonymous said...

kenapa ya, penampilan aja mulai dipolitisir sekarang2 ini. bukankah hak asasi manusia ya, untuk pake jilbab atau enggak. masalah iman dan kepribadian bukan manusia yang boleh menilai.

yang penting isi hatinya. betul teu neng? :)

Anonymous said...

I personally don't think that's it's God's order. He ordered us to be modest in our appearance, but I truly don't see the exact requirement to cover our heads. Which is why I don't consider myself violating His order of not wearing the hijjab.

I do agree with the principle that the decision of wearing a hijjab should not be contested by anyone, it is a woman's choice, after all ;)

Unknown said...

@mashuri:
huuh tuh! ga ngerti kenapa!

@miund:
yupz betull Teh!! kan ga semua perempuan berjilbab berhati jahat toh?

@annecantik:
well, its actually a God's order on Islam. and it is written on the AlQur'an for us to know and do. but I do agree that wearing a hijjab is a woman's choice. coz you should wore what you are feel enjoy to wear =) and on this post i just want to protest the negative stereotype on those people that i said =)