Thursday, February 8, 2007

Puteri = Cantik?

Pertanyaan itu baru saja diajukan oleh salah seorang teman saya di kantor kepada saya. Lalu membawa saya berpikir, "Iya juga, ya."

Seorang puteri dari kerajaan apapun itu dalam dongeng atau cerita rakyat, biasanya dikisahkan memiliki paras yang ayu nan cantik. Lalu, apakah pada kenyataannya seorang puteri memang selalu berparas ayu nan cantik? Dari beberapa yang saya ketahui, sih, iya. Saya ingat pernah nonton the Oprah's Show yang memunculkan seorang puteri dari negeri Arab, Yordania. Parasnya? Cantik banget! Atau bukti yang lebih nyata adalah parasnya Puteri Diana a.k.a Lady Di (RIP).

Well, tetapi yang namanya "Cantik" itu 'kan pengertiannya memang relatif. Maksudnya, tergantung dari sisi mana seseorang tersebut melihat sebuah paras sehingga ia bisa menyatakan bahwa paras tersebut cantik. Bisa saja 'kan Lady Di yang oleh banyak orang digueelu-gueelukan berparas cantik, kemudian oleh segelintir orang disebut tidak cantik sama sekali a.k.a jelek banget!

Tapi, ada nggak yang bisa menjawab pertanyaan "Apakah seorang puteri diharuskan berwajah cantik?"

6 comments:

Sultan Dito said...

HARUS!

Anonymous said...

kayanya iya deh...la putri waria aja harus cantik kok. Dan sebenernya perempuan tuh cuma ada du ayang cantik dan yang cantik banget...(selera pribadi)

Anonymous said...

ya harus cantik laahhh... namanya juga putri.. pacar saiia juga cantik, namanya juga putri.. huehehehe.. (ga penting..)

-ndutyke said...

yo ga mesti juga seh benernyah... kehidupan didunia nyata ini kan ga seindah dongeng dimana putri pasti harus cantik. ada sih yang putri kerajaan dan cantik, tapi nasib'e yo elek tenan alias mati dalam kecelakaan mobil akibat uber-uberan ama papparazi.

enak jadi rakyat jelata wae lah, tp sing agak cantik...ya kayak kite2 ini lah mpok :D hahaha....

Unknown said...

@sultan dito: gitu ya *mikir lagi
@triadi: ihik..ihik.. siapa tuuuu ;))
@bodhi: hedeu... ;))
@tyka82: iya ya... ngenesi yo? =p

ismansyah said...

secara finansial, seorang putri memiliki dana yang sangat cukup untuk biaya perawatan kecantikannya(terawat)gitu ya?